Selasa, 11 Februari 2025

Murianews, Jakarta – Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili, yang jatuh pada Rabu, 29 Januari 2025, akan menjadi awal dari tahun ular kayu.

Ular merupakan shio keenam dalam kalender lunar China yang terdiri dari 12 shio: tikus, kerbau, macan, kelinci, naga, ular, kuda, kambing, monyet, ayam, anjing, dan babi.

Setiap shio dipengaruhi oleh salah satu dari lima elemen, yaitu emas, kayu, air, api, dan tanah, yang diyakini menentukan karakteristik dan keberuntungan seseorang.

Pada tahun 2025, shio ular akan dipadukan dengan unsur kayu, menciptakan energi unik yang dipercaya mendorong pertumbuhan, refleksi, dan kreativitas.

Berdasarkan astrologi China, ular melambangkan kecerdikan, kebijaksanaan, dan kemampuan beradaptasi, sementara kayu merupakan simbol pembaruan dan perkembangan.

Karakter Shio Ular...

  • 1
  • 2

Komentar

Terpopuler