Catatan Sejarah dan Momen Penting Tanggal 14 September
Dani Agus
Kamis, 14 September 2023 15:27:00
Murianews, Kudus – Ada beragam catatan sejarah dan momen penting yang terjadi pada tanggal 14 September dari tahun ke tahun. Selain dari dalam negeri, ada banyak catatan sejarah yang terjadi di berbagai negara lainnya.
Salah satunya adalah Jepang meluncurkan Kaguya, pesawat luar angkasa pertamanya dalam misi ke bulan pada tahun 2007.
SELENE atau Kaguya adalah nama dari wahana antariksa Jepang yang pertama. SELENE adalah singkatan dari Selenological and Engineering Explorer. Dalam mitologi Yunani, Selene adalah dewi bulan.
Wahana ini adalah wahana antariksa pertama negara Jepang yang dikirim untuk misi penjelajahan bulan. SELENE ini juga mendapat julukan nama Kaguya. Dalam dongeng Jepang, Kaguya adalah nama seorang putri yang berasal dari bulan.
Kaguya diluncurkan dari Pusat Antariksa Tanegashima yang terletak di Tanegashima, sebuah pulau sekitar 1000 km selatan Tokyo pada pukul 10.31 waktu setempat pada tanggal 14 September 2007.
SELENE terdiri dari atas orbiter dan dua satelit. Misi ini dlengkapi dengan 14 alat pengamatan untuk meneliti permukaan bulan, gravitasi dan hal lain untuk menguak asal muasal dan evolusi bulan.
Misi ini merupakan salah satu misi negara Jepang sebelum rencana misi pengiriman astronaut ke bulan pada tahun 2025 nanti.
Berikut daftar sejarah lainnya tanggal 14 September, seperti dilansir dari Wikipedia:
786
Harun al-Rashid menjadi kalifah Abbasiyah setelah kematian saudaranya al-Hadi.
1812
Tentara Rusia membakar Moskwa agar tidak direbut Napoleon
Galaksi NGC 26 ditemukan oleh Heinrich Louis d'Arrest.
1886
Pita mesin ketik dipatenkan.
1901
Presiden AS William McKinley dibunuh dalam upaya pembunuhan rahasia.
1908
Balai Pustaka atau Commissie voor de Volkslectuur didirikan
1960
OPEC didirikan.
1987
Meninggalnya Wolly Sutinah, aktris Indonesia (l.1916).
1999
Kiribati, Nauru dan Tonga bergabung dengan PBB.
2000
Serangan teroris terhadap Bursa Efek Jakarta di mana bom mobil meledak di ruang bawah tanah BEJ dan memulai rentetan ledakan; 15 orang tewas.
2003
Melalui referendum, Swedia menolak untuk mengadopsi mata uang Euro.
2003
Referendum di Estonia menyetujui untuk bergabung dengan Uni Eropa.
2007
Jepang meluncurkan Kaguya, pesawat luar angkasa pertamanya dalam misi ke bulan
Murianews, Kudus – Ada beragam catatan sejarah dan momen penting yang terjadi pada tanggal 14 September dari tahun ke tahun. Selain dari dalam negeri, ada banyak catatan sejarah yang terjadi di berbagai negara lainnya.
Salah satunya adalah Jepang meluncurkan Kaguya, pesawat luar angkasa pertamanya dalam misi ke bulan pada tahun 2007.
SELENE atau Kaguya adalah nama dari wahana antariksa Jepang yang pertama. SELENE adalah singkatan dari Selenological and Engineering Explorer. Dalam mitologi Yunani, Selene adalah dewi bulan.
Wahana ini adalah wahana antariksa pertama negara Jepang yang dikirim untuk misi penjelajahan bulan. SELENE ini juga mendapat julukan nama Kaguya. Dalam dongeng Jepang, Kaguya adalah nama seorang putri yang berasal dari bulan.
Kaguya diluncurkan dari Pusat Antariksa Tanegashima yang terletak di Tanegashima, sebuah pulau sekitar 1000 km selatan Tokyo pada pukul 10.31 waktu setempat pada tanggal 14 September 2007.
SELENE terdiri dari atas orbiter dan dua satelit. Misi ini dlengkapi dengan 14 alat pengamatan untuk meneliti permukaan bulan, gravitasi dan hal lain untuk menguak asal muasal dan evolusi bulan.
Misi ini merupakan salah satu misi negara Jepang sebelum rencana misi pengiriman astronaut ke bulan pada tahun 2025 nanti.
Berikut daftar sejarah lainnya tanggal 14 September, seperti dilansir dari Wikipedia:
786
Harun al-Rashid menjadi kalifah Abbasiyah setelah kematian saudaranya al-Hadi.
1812
Tentara Rusia membakar Moskwa agar tidak direbut Napoleon
Galaksi NGC 26 ditemukan oleh Heinrich Louis d'Arrest.
1886
Pita mesin ketik dipatenkan.
1901
Presiden AS William McKinley dibunuh dalam upaya pembunuhan rahasia.
1908
Balai Pustaka atau Commissie voor de Volkslectuur didirikan
1960
OPEC didirikan.
1987
Meninggalnya Wolly Sutinah, aktris Indonesia (l.1916).
1999
Kiribati, Nauru dan Tonga bergabung dengan PBB.
2000
Serangan teroris terhadap Bursa Efek Jakarta di mana bom mobil meledak di ruang bawah tanah BEJ dan memulai rentetan ledakan; 15 orang tewas.
2003
Melalui referendum, Swedia menolak untuk mengadopsi mata uang Euro.
2003
Referendum di Estonia menyetujui untuk bergabung dengan Uni Eropa.
2007
Jepang meluncurkan Kaguya, pesawat luar angkasa pertamanya dalam misi ke bulan